Sahabat.com - Enzy Storia dan musisi Pradikta Wicaksono atau Dikta dikabarkan memiliki hubungan yang dekat. Kedekatan mereka bahkan membuat netizen kerap menjodohkan keduanya.
Namun baij Enzy maupun Dikta menegaskan jika mereka hanya sebatas teman dekat saja. Tidak ada hubungan spesial.
Namun, publik seakan terus menjodohkan keduanya. Enzy pun tampak tersipu malu saat ditanya kembali soal hubungannya dengan Dikta, ditemui di kawasan Jakarta Selatan, baru-baru ini.
Enzy pun meminta publik untuk terus mendoakannya dan juga Dikta.
"Doakan saja ya teman-teman," ujar Enzy Storia.
Enzy pun tampak enggan menanggapi pertanyaan ini lebih lanjut. Ia memilih untuk pergi meninggalkan awak media dan menyudahi sesi wawancara.
"Maaf ya teman-teman, terima kasih," lanjutnya sambil meninggalkan awak media.
Sebelum benar-benar pergi, Enzy masih tetap dilontarkan pertanyaan soal dirinya dengan Dikta. Enzy pun memilih tak menjawab pertanyaan itu.
0 Komentar
Liam Payne Meninggal di Usia 31 Tahun di Buenos Aires
Soundcore Unplugged Nusantara TV Manggung Lagi, Boyong Grup Band Sore dan D’nineteen
Yasmin Napper Bercerita Tentang Perjuangannya Melawan Jerawat di Wajah
Pencuri Tembak Aktor Johnny Wactor Hingga Tewas
Inara Rusli Ungkap Alasan Memilih Homeschooling untuk Sang Buah Hati
Kenali Gejala Heat Stroke, Penyakit yang Dialami Shah Rukh Khan
Istri Hamil Anak Pertama, Kevin Aprilio Tak Percaya
Digelar Malam Ini, Gala Premiere Film 'Tuhan, Izinkan Aku Berdosa'
Letto hingga Kunto Aji Sukses Guncang Panggung Rhapsody Nusantara
Ndarboy Genk Sukses Hibur Penonton Konser Rhapsody Nusantara
Leave a comment